Program Jumat Berkah Semata Kebaikan

Yayasan Sepakat Mandiri Tajurhalang (SEMATA) kembali memberikan bantuan kepada masyarakat yang membutuhkan di Kecamatan Tajurhalang, Kab. Bogor, Jawa Barat. Program Jumat Berkah dengan bentuk kegiatan berbagi pangan di hari yang berkah berlangsung sejak bulan Agustus 2021. Alhamdulillah sudah banyak dhuafa yang merasakan manfaat dari Program Jumat Berkah ini. Terima kasih pada donatur atas infak dan …

Program Jumat Berkah Semata Kebaikan Read More »